Desa Pedekik

Kec. Bengkalis
Kab. Bengkalis - Riau

Info
SELAMAT DATANG DI WEBSITE PEMERINTAH DESA PEDEKIK - KECAMATAN BENGKALIS

Artikel

Pedekik Juara III Lomba Desa Tingkat Kecamatan Bengkalis Tahun 2018

Administrator

04 Agustus 2019

662 Kali dibuka

Berita Desa – Pemerintah Desa Pedekik tahun ini meraih Juara III pada lomba desa Tingkat Kecamatan Bengkalis tahun 2018. Pengumuman hasil lomba di laksanakan pada Jum’at (27/04/2018) di Kantor Camat Bengkalis sekaligus pemberian piala kepada Desa yang meraih juara.

Sebelumnya panitia lomba desa dan kelurahan tingkat Kecamatan Bengkalis telah melakukan penilaian di desa Pedekik sekitar pertengahan April lalu. Panitia telah memeriksa semua berkas dan data serta mengajukan berbagai pertanyaan kepada perangkat desa sesuai bidangnya masing-masing.

Perlu diketahui bahwa lomba desa merupakan program rutin Pemerintah yang diatur melalui Permendagri Nomor 81 Tahun 2015 sebagai evaluasi terhadap kinerja Pemerintahan Desa dan Kelurahan.

Bagi desa dan kelurahan yang meraih prediket Terbaik akan di utus untuk mewakili Kecamatan pada lomba desa tingkat Kabupaten, tingkat Propinsi hingga Nasional.

Adapun para Pemenang Lomba Desa dan Kelurahan Tingkat Kecamatan Bengkalis Tahun 2018 adalah sebagai berikut :

Untuk Kategori Kelurahan :

Juara I    : Kelurahan Bengkalis Kota

Juara II   : Kelurahan Damon

Juara III  : Kelurahan Rimba Sekampung

Sementara itu untuk Pemenang kategori Desa yaitu :

Juara I    : Desa Kelapapati

Juara II   : Desa Teluk Latak

Juara III  : Desa Pedekik

Pembagian piala lomba desa dilakukan di Kantor Camat Bengkalis yang di serahkan langsung oleh Bapak Camat Djamaluddin, AP, M.Si kepada perwakilan masing-masing desa. Untuk Desa Pedekik penerimaan Piala di wakili oleh Staff Kantor Desa saudara Ghufron.

Sebagaimana diketahui bersama bahwa prestasi ini bukan pertama kalinya di raih desa Pedekik. Sebelumnya Desa Pedekik pernah beberapa kali mendapat Penghargaan pada berbagai ajang tingkat Kecamatan dan kabupaten. Yaitu :

  • Juara I Lomba Desa Tingkat Kecamatan Tahun 2013
  • Juara III Lomba Desa Aman Tahun 2013
  • Juara III Lomba Desa Bersih Tingkat Kabupaten Tahun 2014
  • Juara Harapan I Lomba Desa Tingkat Kecamatan Tahun 2015
  • Juara III Lomba Desa Bersih Tingkat Kabupaten Tahun 2015

Dengan menyandang prediket Terbaik III lomba desa dan kelurahan Tingkat Kecamatan Bengkalis tahun 2018 ini, tentunya menjadi evaluasi bagi Pemerintahan Desa untuk bisa meraih prestasi yang lebih baik lagi pada masa yang akan datang. (pdk)

Form Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Kirim Komentar

Captha
Matematic

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

ASWANDI

MASKUR

MASKUR

Sekretaris Desa

SRI MULYANA

SRI MULYANA

Kasi Pelayanan

AHMAD MIRWAN

AHMAD MIRWAN

Kasi Pemerintahan

AHMAD TAMAMI

AHMAD TAMAMI

Kasi Kesejahteraan

SARWIN

SARWIN

Kaur Keuangan

YANTI SETIA WATI

YANTI SETIA WATI

Kaur Tata Usaha

MUKHLIS

MUKHLIS

Kadus I

AHMAD SAFII

AHMAD SAFII

Kadus II

SODIKIN

SODIKIN

Kadus III

ADE KURNIAWAN

ADE KURNIAWAN

Kadus IV

NUR AFRIANI

NUR AFRIANI

Staff

EKA GUSNAINI

EKA GUSNAINI

Staff

SYAIFUDIN

SYAIFUDIN

Staff Operator

MUHAMMAD SAPAWI

MUHAMMAD SAPAWI

Staff

RIKI RINALDI

RIKI RINALDI

Staff Kebersihan

SURBAINI

SURBAINI

Staff Kebersihan

GUFRON

GUFRON

Staff

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Pedekik

Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau

Lokasi Kantor Desa

Latitude:1.4992909939482353
Longitude:102.09405899047853

Desa Pedekik, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis - Riau

Buka Peta

Wilayah Desa